Penyidikan perkara dugaan TPK suap untuk tidak menaikkan perkara ke tingkat Penyidikan

  • Whatsapp

Jakarta – Tim Penyidik telah selesai melaksanakan upaya paksa penggeledahan di 4 lokasi berbeda di wilayah Jakarta. Rabu (28/4/2021)

“Adapun 4 lokasi tersebut yakni salah satu ruang kerja Wakil Ketua DPR RI di gedung DPR RI dan Rumah Dinas Wakil Ketua DPR RI. Sedangkan 2 lokasi lainnya adalah apartemen dari pihak-pihak yang terkait dengan perkara ini,” kata Ali Fikri Plt jubir KPK pada hotnews.co.id.

Bacaan Lainnya

Dalam proses penggeledahan kata Ali, ditemukan dan diamankan bukti-bukti diantaranya berbagai dokumen dan barang yang terkait dengan perkara.

” Selanjutnya bukti-bukti ini, akan segera di lakukan analisa mendalam serta verifikasi untuk segera diajukan penyitaan sebagai bagian dalam berkas perkara dimaksud,” pungkasnya. (

Loading

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *